Search

Gosip Sepekan: Isu Perselingkuhan Sule, Pernikahan Nadine Chandrawinata dan Syahrini

Setelah banyak yang menduga-duga, akhirnya terungkap tanggal pernikahan Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara. Keduanya tercatat akan menikah pada 15 Juli 2018. Sebuah akun instagram gosip memposting bocoran undangan pernikahan Nadine dan Dimas.

Belum diketahui, lokasi dan detail acara pernikahan pasangan tersebut. Sebelumnya, memang banyak yang menduga Nadine dan Dimas telah menikah di luar negeri. Hal tersebut lantaran beredar video Dimas sedang melakukan acara siraman.

Namun, seakan ingin membantah kabar tersebut, Nadine Chandrawinata dan Dimas kemudian memposting foto-foto pre wedding mereka di akun instagram.

Let's block ads! (Why?)

https://www.bintang.com/celeb/read/3581116/gosip-sepekan-isu-perselingkuhan-sule-pernikahan-nadine-chandrawinata-dan-syahrini

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Gosip Sepekan: Isu Perselingkuhan Sule, Pernikahan Nadine Chandrawinata dan Syahrini"

Post a Comment

Powered by Blogger.