Search

Terbiasa Pakai Makeup Flawless, Ini Tampilan Pevita Pearce Tanpa Makeup

Bintang.com, Jakarta Seperti yang kita ketahui, seorang aktris sekaligus pemain film, Pevita Pearce memang sering tampil di depan publik dengan makeup yang cantik hingga menawan. Namun, pada penasaran nggak melihat Pevita dengan wajah yang tanpa makeup sama sekali?

Biasnaya sering tampil dengan makeup yang on poin, membuat perempuan 25 tahun ini sangat memesona dengan setiap pulasan makeup-nya. Tetapi, dibeberapa kesempatan, ia terlihat menampilkan bare face-nya.

Bukan hanya saat pagi hari pada bangun tidur saja, nyatanya perempuan kelahiran Jakarta, 6 Oktober 1992 ini tanpa makeup dilakukan saat aktivitas di luar rumah, ia nampak pede dengan wajahnya yang cantik alami.

Pevita memang jarang menampilkan bare face-nya, namun pada salah satu unggahannya di akun Instagramnya, ia nampak cantik natural dengan makeupless. Terlihat wajah asli Pevita yang manisnya awet.

Penasaran dengan penampilan Pevita Pearce yang tanpa makeup ini? Jangan lagi penasaran, yuk mari kita lihat potretnya di bawah ini. Pasti pada melongo lihatnya.

Let's block ads! (Why?)

https://www.bintang.com/beauty/read/3563065/terbiasa-pakai-makeup-flawless-ini-tampilan-pevita-pearce-tanpa-makeup

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Terbiasa Pakai Makeup Flawless, Ini Tampilan Pevita Pearce Tanpa Makeup"

Post a Comment

Powered by Blogger.